SELAMAT DATANG DI WEBSITE KAMI, KAMI MELAYANI JASA PEMOTRETAN WEDDING, PREWEDDING, VIDEO LIPUTAN & LAINYA, SILAHKAN JELAJAHI WEB KAMI

Minggu, 26 Juni 2016

ACARA ADAT PALANG PINTU BETAWI @ THE WEDDING OF KAK MEGA & KAK PAJAR

















 

 PHOTO BY : TIM QISMA STUDIO


Palang Pintu Betawi merupakan upacara adat Betawi yang biasanya dilaksanakan untuk pernikahan adat betawi.
Palang dalam bahasa berati menghalangi dan pintu berati tempat masuk, palang pintu berarti menghalangi sesuatu yang ingin masuk . Palang Pintu Betawi sendiri yaitu upacara adat betawi dimana pada saat rombongan mempelai laki – laki sampe di tempat mempelai wanita, mempelai laki – laki tidak diperkenankan masuk sebelum menyelesaikan syarat -syarat yang diminta oleh pihak besan mempelai wanita. Syaratnya biasanya adu dua , yang pertama pihak mempelai laki – laki harus bisa maen silat (mengalahlan tukang pukul pihak mempelai wanita). Syarat kedua yaitu sikeh, mempelai laki – laki dituntut untuk bisa mengaji.
Kaedah yang terkandung dari upacara palang pintu adalah penganten laki – laki dituntut bisa maen silat agar dapat melindungi calon istrinya dari orang – orang yang ingin berbuah jahat. dan juga penganten laki – laki dituntut harus bisa mengaji agar nantinya bisa menjadi imam yang baik dalam segi agama islam dan mencontohkan hal – hal baik kepada anak dan istrinya.

SUMBER (https://palangpintubetawi.wordpress.com/category/sejarah-budaya/)
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar